get app
inews
Aa Read Next : Segini Harganya, Mobil Listrik Mercedes EQE 350 4MATIC AMG Mengaspal di Indonesia

Mobil Listrik Merek Dalam Negeri Paling Laris di China

Selasa, 08 Februari 2022 | 18:05 WIB
header img
Wuling Hongguang Mini EV (kanan) jadi mobil listrik terlaris di China mengalahkan Tesla. (Foto : Ist)

Disebutkan CPCA penjualan mobil hijau di China hampir menyentuh angka 3 juta tahun lalu. Sangat tinggi jika dibandingkan dengan Jepang yang saat ini jadi produsen mobil tertinggi di dunia.


Mobil listrik merek dalam negeri paling laris di China. (Foto : Ist)

Disebutkan Al Jazeera, penjualan mobil listrik di Jepang hanya mencapai 8.610 unit tahun lalu. Penjualan mobil listrik di Jepang justru didominasi oleh Tesla dengan total penjualan sebanyak 5.200 unit.

Beda dengan China dimana hampir seluruh 15 mobil listrik terlaris adalah buatan dalam negeri. Nah berikut ini daftarnya:

1. Wuling Hongguang Mini EV (SAIC-GM)

2. Qin (BYD)

3. Model Y (Tesla)

4. Model 3 (Tesla)

5. Han (BYD)

6. Song (BYD)

7. Li One (Li Auto)

8. eQ (Chery)

9. Benben EV (Changan)

10. Aion S (GAC Motor spin-off)

11. Ora Black Cat (Great Wall Motor)

12. P7 (Xpeng)

13. Tang (BYD)

14. Ora Good Cat (Great Wall Motor)

15. Nezha V (Hozon Auto)

 

 

Editor : Syahrir Rasyid

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut