7. Iran 82 juta
Menurut data dari World Population Review, Iran sebagai negara Muslim terbesar ketujuh di dunia atau yang pertama di kawasan Timur Tengah, mengalahkan negara-negara Arab lainnya.
Negeri Para Mullah ini, menyumbang sekitar 4,60 persen dari total populasi Muslim di dunia. Dari 83.992,949 jiwa sebanyak 82 juta lebih penduduknya adalah orang Islam.
8. Turki 74 juta
Lalu ada Turki yang memiliki penduduk muslim terbesar kedelapan di dunia. Negara yang sebagian besar wilayahnya di Asia ini, memiliki populasi muslim sebesar 74 juta lebih atau dari jumlah penduduk sebesar 85.561.976 jiwa.
Turki juga jadi negara peradaban Islam yang memiliki nilai sejarah yang sangat tinggi. Di mana terkenal dengan Kesultanan Utsmaniyah.
9. Algeria 41 juta
Lalu ada Algeria, merupakan kota terpenting di Aljazair. Dijuluki sebagai Alger la Blanche (Algiers Kota Putih), sebuah istilah yang mengacu pada banyaknya bangunan berwarna putih di kota ini, yang membuatnya sangat indah bila dilihat dari tengah birunya air laut Mediterania.
Algeria juga jadi salah satu wilayah yang memiliki jumlah penduduk muslim terbesar di dunia, yakni sekitar 41 juta.
Meski kini Rusia tengah berkonflik dengan Ukraina, namun negara ini memiliki jumlah muslim yang cukup banyak yaitu sebanyak 20 juta jiwa.
memiliki populasi muslim sebesar 20 juta atau 13,50 persen dari total penduduk 145.805.947 jiwa.
Menurut situs The Moscow Times, Ketua Dewan Mufti Rusia, Ravil Gainutdin memperkirakan pada kurun waktu 15 tahun mendatang, pertumbuhan Islam di Rusia akan terus berkembang dan bisa mencapai angka 30 persen dari populasi penduduk Rusia. (*)
Editor : Syahrir Rasyid