Tim penyelamat masih menggali beberapa puing dan menemukan korban dalam keadaan hidup dan tewas.
Hal serupa juga dilaporkan terjadi di negara tetangga Suriah. Korban tewas dari kedua negara diperkirakan akan bertambah karena ratusan bangunan yang runtuh di banyak kota.
Bangunan itu menjadi kuburan bagi orang-orang yang tertidur di rumah saat gempa melanda Senin dini hari.
Korban tewas di Turki naik menjadi 8.574 orang pada Rabu. Di Suriah, jumlah korban yang dikonfirmasi naik menjadi lebih dari 2.500 dalam semalam. (*)
Presiden Turki Tayyip Erdogan mengunjungi zona bencana gempa bumi di Kahramanmaras. (Foto : Reuters)
Artikel ini telah tayang di www.inews.id dengan judul " Jumlah Korban Tewas dalam Gempa Turki-Suriah Tembus 11.000 Orang ", Klik untuk baca: https://www.inews.id/news/internasional/jumlah-korban-tewas-dalam-gempa-turki-suriah-tembus-11000-orang/all.
Download aplikasi Inews.id untuk akses berita lebih mudah dan cepat:
https://www.inews.id/apps
Editor : Syahrir Rasyid
Artikel Terkait