50 Perserta Antusias Ikuti Pelatihan Desain Grafis, Digelar Ganjarist Kabupaten Tangerang

Nurdin R Radin
Perserta Pelatihan Desain Grafis yang digelar Ganjarist Kabupaten Tangerang, foto bersama. (Foto : Ganjarist)

TANGERANG RAYA, iNewsSerpong.id - Sebanyak 50 peserta pelatihan desain grafis (Canva) terlihat penuh antusias. Pelatihan ini digelarGanjarist Kabupaten Tangerang, Sabtu, 5 Agustus 2023.

Pelatihan tersebut berdurasi kurang lebih sekitar dua jam, terdiri dari teori dan praktek. Bertempat di Rumah Aspirasi Ananta Wahana di Padepokan Kebangsaan Karang Tumaritis

Tempat tersebut juga Sekretariat Ganjarist Kabupaten Tangerang, Jalan Dasana Indah Blok TH Bojong Nangka, Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang - Banten.

Sertifikat Nasional Desain Grafis

Tampil sebagai pemateri Haerul Said atau biasa disapa Daeng. Seorang  aktivis media online Seword, yang telah mengantongi Sertifikat Nasional Desain Grafis.

Ketua Ganjarist Kabupaten Tangerang Budi Kurniawan selaku ketua pelaksana berharap pelatihan ini berkesinambungan dan bisa dilakukan ditempat lain, karena turut serta mencerdaskan kehidupan bangsa.


Penyerahan t-shirt peserta oleh Ketua Ganjarist Kabupaten Tangerang Budi Kurniawan. (Foto : Ganjarist)


Editor : Syahrir Rasyid

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network