JAKARTA, iNewsSerpong.id - Konflik di Timur Tengah kian memanas, membuat Amerika Serikat, Norwegia, dan Irlandia meminta warganya untuk segera meninggalkan Lebanon.
Permintaan tersebut disampaikan di tengah kekhawatiran akan semakin meningkatnya konflik antara Hizbullah Lebanon dan Israel, setelah serangan mematikan di Dataran Tinggi Golan pada akhir pekan lalu.
Sebelumnya, Hizbullah membantah terlibat dalam serangan terhadap pemukiman Majdal Shams di Dataran Tinggi Golan yang dikuasai Israel.
Namun, pejabat Israel mengklaim bahwa perang dengan Lebanon kemungkinan akan segera meletus. (*)
Warga asing ramai-ramai tinggalkan Lebanon. (Infografis: iNews)
Artikel ini telah tayang di www.inews.id dengan judul "Infografis Konflik Timur Tengah Semakin Panas", Klik untuk baca: Infografis Konflik Timur Tengah Semakin Panas.
Download aplikasi Inews.id untuk akses berita lebih mudah dan cepat: https://www.inews.id/apps
Editor : Syahrir Rasyid
Artikel Terkait