Pengumuman! BMKG-BRIN Prediksi Idul Fitri Jatuh Pada 2 Mei 2022. (Foto: MNC Media)
JAKARTA, iNewsSerpong.id - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) dan Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) memprediksi Hari Raya Idul Fitri atauy 1 Syawal 1443 Hijriah berpotensi jatuh pada 2 Mei 2022.
Kepala Pusat Seismologi Teknik, Geofisika Potensial dan Tanda Waktu BMKG, Rahmat Triyono mengungkapkan dari data perhitungan (hisab) hilal awal Syawal 1443 H atau 1 Mei 2022, konjungsi (Ijtimak) awal Syawal 1443 H di Indonesia terjadi sebelum matahari terbenam pada hari Minggu, 1 Mei 2022 M, pukul 03.27 WIB atau 04.27 WITA atau 05.27 WIT.
Editor : A.R Bacho
Artikel Terkait