The Fed Naikkan Suku Bunga,IHSG Hari Ini Berpotensi Koreksi, Cermati Saham Apa Saja
Kamis, 22 September 2022 | 06:41 WIB
Indeks LQ45 menguat 0,1% ke 1.029,218, indeks JII menguat 0,27% ke 625,371, indeks IDX30 stagnan 0% ke 544,274 dan indeks MNC36 melemah 0,01% ke 363,593.
Saham-saham yang dapat jadi pilihan hari ini di antaranya:
- TBIG
- BINA
- INDF
- GGRM
- HMSP
- UNVR
- JSMR
- BBNI
- ICBP
Editor : A.R Bacho