4 Negeri yang Direkomendasikan Rasulullah untuk Ditinggali di Akhir Zaman, Terhindar dari Fitnah Daj

Ami Heppy S
Negeri yang Direkomendasikan Rasulullah untuk Ditinggali di Akhir Zaman, Makkah, Masjidil Haram (Foto: AP)

3. Yaman

Terakhir, negeri yang direkomendasikan Rasulullah untuk ditinggali di akhir zaman adalah Negeri Yaman.
Terdapat banyak riwayat yang menjelaskan tentang keistimewaan tanah Yaman, diantaranya adalah bahwa penduduk Yaman juga dikatakan oleh Nabi Muhammad sebagai penduduk yang berhati lembut.

Dari Sayyidina Abu Hurairah Radhiyallahu anhu, Rasulullah SAW bersabda:

“Orang-orang Yaman telah datang kepadamu, mereka adalah yang paling luwes hatinya, dan yang paling lembut hatinya, iman ada di Yaman, dan kebijaksanaan ada di Yaman.” (HR Bukhari dan Muslim).
Negeri Yaman Ini mendapat julukan dari Allah subhanahu wa ta’ala dengan sebutan baldatun thoyyibatun wa robbun ghofur yaitu negeri yang aman dan senantiasa mendapatkan ampunan dari Allah.

Itulah empat negeri yang direkomendasikan Rasulullah untuk ditinggali di akhir zaman.

(*)

Editor : Syahrir Rasyid

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network