JAKARTA,iNewsSerpong.id - Menteri Keuangan Sri Mulyani meminta jajarannya mempersiapkan dukungan APBN untuk penanggulangan bencana alam yang berpotensi meningkat akhir hingga awal tahun.
Dukungan tersebut menurutnya melalui APBN (Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara) maupun melalui Transfer ke Daerah dan Dana Desa untuk pemulihan pasca bencana.
"Saya meminta jajaran Kemenkeu untuk bersiaga dalam mekanisme dukungan anggaran APBN maupun TKDD dalam menghadapi bencana alam yang berpotensi meningkat menjelang akhir tahun dan awal tahun," ujar Sri Mulyani, seperti dikutip dari media sosial resmi miliknya, Minggu (5/11/2021).
Editor : Syahrir Rasyid
Artikel Terkait