Viral! Lelah Merawat Istri yang Cacat, Pria Dorong Istri Ke Laut

Raden Yusuf Nayamenggala
Belum lama ini publik Jepang tengah dihebohkan oleh kisah seorang pria mendorong istrinya yang cacat ke laut, dengan alasan karena lelah merawatnya selama 40 tahun. foto/ilustrasi/ist

Pada hari Jumat 4 November 2022, Pihak Kepolisian Oiso mengatakan, bahwa Hiroshi ditangkap satu haru setelah insiden tersebut terjadi, dan dibawah ke tahanan polisi karena telah melakukan pembunuhan.

Singkat cerita, pada 3 November 2022, seseorang menelepon polisi sekitar pukul 7 malam, setelah dia melihat sesosok tubuh mengambang di perairan.

Sosok tersebut diketahui perempuan berusia 79 tahun, dan segera dilarikan ke unit gawat darurat rumah sakit. Namun, sayangnya perempuan tersebut dinyatakan meninggal dunia.

Sebagai informasi, Jepang memiliki populasi sekitar 126 juta jiwa, dan lebih dari seperempat penduduknya berusia 65 tahun ke atas.

Setelah kejadian tersebut, pengguna media sosial di Jepang menuding pemerintah mengabaikan pelecehan yang dihadapi para manula di negara tersebut.

Menurut South China Morning Post, Survei kementerian kesehatan dan kesejahteraan di Jepang menemukan, bahwa ada 17.281 insiden orang tua yang diserang secara fisik oleh anggota keluarga pada tahun 2020, dan menyebabkan 25 kematian.

(*)



Editor : Syahrir Rasyid

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.

Artikel Terkait

BERITA POPULER +
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network