Ganjar Melaju, Prabowo dan Anies Saling Tempel Versi Survei Indikator

Arie Dwi Satrio
Hasil survei terbaru Indikator Politik Indonesia, Februari-Maret 2023, menunjukan Ganjar unggul di bursa capres 2024. Disusul Prabowo Subianto dan Anies Baswedan. (Foto : SINDOnews)

Sementara itu, responden terpilih diwawancarai lewat tatap muka. Survei dibagi dalam dua waktu yakni Februari 2023 dengan jumlah sampel sebanyak 1.220 orang.

Adapun metode yang digunakan simple random sampling dengan ukuran sampel 1.200 responden dan memiliki toleransi kesalahan atau margin of error sekitar 2,9% dengan tingkat kepercayaan 95%.

Kemudian pada bulan Maret 2023, jumlah sampel yang diwawancarai sebanyak 800 orang. Adapun, metode yang digunakan sama yakni, simple random sampling dengan ukuran sampel 800 responden dan memiliki toleransi kesalahan atau margin of error sekira 3,5% dengan tingkat kepercayaan 95%. (*)


Artikel ini telah diterbitkan di halaman SINDOnews.com pada Minggu, 26 Maret 2023 - 14:56 WIB oleh Arie Dwi Satrio dengan judul "Survei Indikator: Ganjar Unggul, Prabowo dan Anies Terpaut Tipis".

Editor : Syahrir Rasyid

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network