50 Stiker Barcode QRIS Kotak Amal Palsu Ditemukan di Masjid Istiqlal Jakarta

Erfan Ma'ruf

JAKARTA, iNewsSerpong.id - Ditemukan 50 stiker barcode QRIS palsu pada kotak amal Masjid Istiqlal, Jakarta Pusat.

Pelaku diduga sama dengan penemuan barcode QRIS palsu di masjid lainnya. Hingga saat ini, pelaku belum diketahui identitasnya.

Petugas Masjid Curiga

Penemuan 50 stiker QRIS palsu di kotak amal dibenarkan Wakil Ketua Bidang Penyelenggara Peribadatan Masjid Istiqlal, Abu Hurairah.

Penipuan modus baru diketahui petugas Masjid Istiqlal yang curiga. Petugas langsung mencopot dan menyerahkannya ke bank.

Sebelumnya, beredar video seorang pria menukar barcode QRIS di kotak amal di Masjid Nurul Iman Blok M Mal Square dan Masjid Nurullah Kalibata. (*)


Artikel ini telah tayang di www.inews.id dengan judul "", Klik untuk baca: https://www.inews.id/multimedia/video/masjid-istiqlal-temukan-50-stiker-barcode-qris-kotak-amal-palsu.

Download aplikasi Inews.id untuk akses berita lebih mudah dan cepat:
https://www.inews.id/apps

Editor : Syahrir Rasyid

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network