Jurusan Cyber Security ada pada 7 Universitas di Indonesia

Punta Dewa
Jurusan Cyber Security ada pada 7 Universitas di Indonesia Universitas di Indonesia yang memiliki jurusan cyber security.(Foto: Freepik)

6. Pradita University

Pradita University merupakan salah satu universitas swasta yang berada di Gading Serpong, Tangerang. Sebenarnya, cyber security di kampus ini merupakan salah satu mata kuliah. 

Aspek yang dipelajari yaitu, mengenai fenomena keamanan dalam dunia siber, mengoperasikan beberapa aplikasi untuk mengelola keamanan internet dan menerapkan regulasi serta pasal terkait dengan Cyberlaw.

7. Universitas Amikom Yogyakarta

Universitas Amikom Yogyakarta ini juga memiliki jurusan Cyber Security untuk tingkat S1. Jurusan ini merupakan bagian dari Teknik Komputer. 

Adapun hal yang dipelajari antara lain data security & cryptography, computing algorithms & data structure, database processing, web programming, python programming, computer networks, human & organization security, o cybersecurity fundamentals, cybercrime & criminal justice,  system vulnerability assessment, web system & security, ethical hacking, malware analysis dan masih banyak lagi.

Nah, itulah tujuh universitas di Indonesia yang memiliki jurusan cyber security. Kamu tertarik untuk mendaftar?

(*)



Editor : Syahrir Rasyid

Sebelumnya
Halaman : 1 2
Tampilkan Semua

TAG :
Jurusan Cyber Security universitas
Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.

Artikel Terkait

SRECharged Disambut Ramah, Mahasiswa Tiga Universitas Minati Motor Listrik

Wuling Kirim 240 Mesin Mobil untuk Dipelajari, Sebagai Bentuk Transfer Teknologi di Indonesia

10 Universitas Dominasi Lolos Seleksi CPNS, Siapa Saja?

Dosen Universitas Trisakti: Kami Sedih Kampus Sudah Mengajarkan Etika, di Luar Etika Dikoyak

Rektor Diminta Buat Testimoni Jokowi Orang Baik, Ini Penjelasan Polri

BERITA POPULER +
News Update

Tempat Pemakaman Paus Fransiskus, Basilika Santa Maria Maggiore

Jum'at, 25 April 2025 | 19:14 WIB | News

Motor Royal Enfield Milik Ridwan Kamil Dipindah ke Rumah Penyimpanan Benda Sitaan Negara KPK

Jum'at, 25 April 2025 | 18:50 WIB | News

7 Tempat Wisata Dekat Kebun Raya Bogor yang Wajib Dikunjungi

Jum'at, 25 April 2025 | 06:11 WIB | Lifestyle

HIKMAH JUMAT : Islam Menjaga dan Memuliakan Wanita

Jum'at, 25 April 2025 | 05:45 WIB | Lifestyle

Bulan Depan, Suzuki Fronx Bakal Meluncur, Intip Bocoran Konsumsi BBM-nya

Jum'at, 25 April 2025 | 05:15 WIB | Otomotif

Efektif dan Anti Bikin Kantong Kering! Ini 7 Tips Hemat Belanja Bulanan Keluarga

Jum'at, 25 April 2025 | 05:00 WIB | Serpong City

Dedi Mulyadi Sebut Lexus LX600 Bukan Atas Namanya, Bantah Tunggak Pajak Mobil

Kamis, 24 April 2025 | 20:04 WIB | News

Kabar Gembira, Meikarta Bakal Kembalikan Uang Konsumen Rp26,8 Miliar

Kamis, 24 April 2025 | 19:08 WIB | Properti

Luna Maya dan Maxime Bouttier Urus Dokumen Nikah ke KUA Mampang, Waktu Pernikahan Makin Dekat

Kamis, 24 April 2025 | 18:09 WIB | Lifestyle

Tabrakan Beruntun 5 Mobil di Tol Jakarta-Tangerang, Lalin Macet 

Kamis, 24 April 2025 | 14:56 WIB | Tangerang Raya

MRT Tangerang Selatan Segera Terwujud, Pilar Saga: Solusi Mengurai Kemacetan

Kamis, 24 April 2025 | 09:26 WIB | Tangerang Raya

Nggak Pakai Ribet!, Cara Bayar PayLater TikTok Shop Lewat DANA

Kamis, 24 April 2025 | 08:57 WIB | Serpong City

4 Orang Bakal Dilaporkan ke Polisi Terkait Isu Ijazah Palsu Jokowi  

Kamis, 24 April 2025 | 05:43 WIB | News

Terungkap Modus Canggih Ibu Rumah Tangga di Cisauk Tangsel Tipu Bos Rental Mobil 

Rabu, 23 April 2025 | 12:22 WIB | Tangerang Raya

Conclave Adalah Prosesi Pemilihan Paus Baru, Kini Dalam Persiapan  

Rabu, 23 April 2025 | 05:53 WIB | News