Operasi Badai Al-Aqsa Guncang Israel, ini 8 Rahasianya

Andika Hendra Mustaqim
Operasi Badai Al-Aqsa menjadi strategi Hamas paling sukses dalam sejarah. Foto/Reuters

Dennis Ross, mantan perunding Timur Tengah yang sekarang bekerja di Washington Institute for Near East Policy, mengatakan Israel telah terganggu oleh kekerasan di Tepi Barat, yang menyebabkan “kehadiran yang sedikit dan kurang siap di wilayah selatan”.

“Hamas mungkin berhasil melampaui ekspektasi mereka. Sekarang mereka harus berhadapan dengan Israel yang bertekad membinasakan mereka,” katanya.

8. Memanfaatkan Sistem Intelijen Israel yang Buruk

Pensiunan Jenderal Yaakov Amidror, mantan penasihat keamanan nasional Perdana Menteri Benjamin Netanyahu, mengatakan kepada wartawan pada hari Minggu bahwa serangan tersebut merupakan “kegagalan besar sistem intelijen dan aparat militer di selatan”.

Amidror, ketua Dewan Keamanan Nasional periode April 2011-November 2013 dan sekarang menjadi peneliti senior di Institut Strategi dan Keamanan Yerusalem mengatakan: "Kami melakukan kesalahan. Kami tidak akan melakukan kesalahan ini lagi dan kami akan menghancurkan Hamas, perlahan tapi pasti."

(*)



Editor : Syahrir Rasyid

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4
Tampilkan Semua

TAG :
Israel Operasi Badai Al Aqsa
Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.

Artikel Terkait

Lawan Israel, Erdogan Serukan Dunia Islam Bentuk Aliansi

Demi Bebaskan 4 Sandera, Pasukan Israel Bunuh 210 Warga di Nuseirat Gaza

Cek Daftarnya, Ini 25 Merek Kurma dari Israel yang Diboikot

Saat Ditembaki Israel Gadis Gaza Hubungi Petugas Medis, Nyawa Tetap Melayang

Duit Israel Terkuras Akibat Perang Lawan Hamas

BERITA POPULER +
News Update

Hakim Tolak Eksepsi Nadiem, Drama Hukum Berlanjut pada Pembuktian

Selasa, 13 Januari 2026 | 16:27 WIB | News

Babak Baru! Berkas Roy Suryo Cs soal Ijazah Jokowi Resmi Dilimpahkan ke Kejaksaan

Selasa, 13 Januari 2026 | 16:25 WIB | News

Bukan Jaminan, Segini Gaji dan Tunjangan Pegawai Pajak tapi Kasus Korupsi Terus Muncul

Selasa, 13 Januari 2026 | 15:33 WIB | Ekonomi

Beckham Putra Bikin Persija Gigit Jari, Bintang Persib Ini Beri Jawaban soal Peluang Bela Timnas

Senin, 12 Januari 2026 | 06:03 WIB | Sport

Bikin Kaget! Ari Lasso Desak Dearly Djoshua Hapus Jejak Foto di Media Sosial

Senin, 12 Januari 2026 | 05:58 WIB | Lifestyle

Ngeri! Utang Pinjol Orang Indonesia Hampir Rp100 Triliun, Risiko Gagal Bayar Mengintai

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:32 WIB | Ekonomi

Ressa Gugat Denada Rp7 Milir dan Minta Diakui sebagai Anak Biologis

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:25 WIB | Lifestyle

Denada Digugat Telantarkan Anak, Curhatan Ressa Rizky Bikin Publik Terdiam

Sabtu, 10 Januari 2026 | 20:21 WIB | Lifestyle

Tekanan Publik Berbuah Hasil, Pemkab Tangerang Rilis Sejumlah Aturan Baru

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:55 WIB | Tangerang Raya

Gegerkan Medsos! Terbongkar 5 Fakta Nisya Si Pramugari Gadungan, Nomor 4 Bikin Melongo

Jum'at, 09 Januari 2026 | 20:13 WIB | News

Bikin Gemes! Seekor Kucing Resmi Dilantik Jadi Kepala Stasiun di Jepang

Jum'at, 09 Januari 2026 | 06:05 WIB | News

HIKMAH JUMAT : Rahasia Kekuatan Shalat Lima Waktu dalam Membentuk Jiwa Tangguh

Jum'at, 09 Januari 2026 | 05:50 WIB | Lifestyle

Dahsyat, Uang Rp54 Miliar untuk Seekor Ikan? Inilah Tuna Paling Mahal di Dunia

Kamis, 08 Januari 2026 | 19:06 WIB | Ekonomi

Danantara Target Kampung Haji di Makkah Tampung 22.000 Jemaah Tahap Awal

Kamis, 08 Januari 2026 | 19:02 WIB | Ekonomi

Melihat Tren Hunian Minimalis yang Diminati Generasi Muda di Kawasan Serpong

Kamis, 08 Januari 2026 | 17:06 WIB | Properti
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network