Jayapura Diguncang Gempa Berkekuatan Magnitudo 5,2

Kastolani Marzuki
Gempa terkini dengan magnitudo 5,2 mengguncang Kabupaten Jayapura, Minggu (17/12/2023) malam. (Foto: BMKG).

JAKARTA, iNewsSerpong.id – Kabupaten Jayapura Provinsi Papua diguncang gempa berkekuatan magnitudo 5,2, Minggu (17/12/2023) malam. 

Pusat gempa berada di laut, 45 km Barat laut Kabupaten Jayapura, dengan kedalaman 10 Km. Titik koordinat gempa berlokasi 2.19 Lintang Selatan dan 140.29 Bujur Timur. “Gempa (update) Magnitudo 5.2, Minggu 17 Desember 2023 puul 21.27 WIB” tulis BMKG dalam keterangan resminya.  

Gempa tersebut dirasakan di dua daerah dengan skala MMI II-III di Kabupaten dan Kota Jayapura.

 

Artikel ini telah tayang di papua.inews.id dengan judul " Gempa Terkini M 5,2 Guncang Jayapura, Berpusat di Laut ", Klik untuk baca: https://papua.inews.id/berita/gempa-terkini-m-52-guncang-jayapura-berpusat-di-laut?_ga=2.164285823.11672388.1702296822-1252519287.1657615863.

Download aplikasi Inews.id untuk akses berita lebih mudah dan cepat:
https://www.inews.id/apps
 

Editor : A.R Bacho

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network