Musim Haji 2024, Begini Suasana Kota Makkah dari Udara

Wahyu Triyogo

MAKKAH, iNewsSerpong.id - Suasana kota Makkah dipantau melalui udara pada Senin (17/6). Pemantauan menggunakan helikopter milik Angkatan Udara Kerajaan Arab Saudi.

Jurnalis iNews Media Group berkesempatan melihat langsung situasi sejumlah tempat di kota Makkah melalui udara saat jamaah tengah menjalani puncak ibadah haji.

Lokasi yang terpantau dari udara mulai tempat lempar jumroh di Mina, kemudian Arafah dan situasi Masjidilharam yang berada di pusat Kota Makkah.

Di Masjidil haram tampak masih banyak jamaah yang tengah melakukan tawaf. Kendati demikian ruang di sekitar kabah yang digunakan untuk tawaf tampak tidak terlalu padat. (*)
 

 


Artikel ini telah tayang di www.inews.id dengan judul "", Klik untuk baca: https://www.inews.id/multimedia/video/geliat-suasana-kota-makkah-dari-udara-pada-musim-haji-2024.

Download aplikasi Inews.id untuk akses berita lebih mudah dan cepat:
https://www.inews.id/apps

Editor : Syahrir Rasyid

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network