Sukses Uji Coba Taksi Terbang untuk IKN Lancar

Yovanda Noni
Taksi terbang buatan Hyundai Motor Group ini diuji terbang pada ketinggian 50 meter dengan kecepatan 50 Km per jam. (Foto: Yovanda Noni)

Saat ini, pihak OIKN masih akan terus melakukan uji coba POC dan mengkaji kelayakan taksi terbang tersebut. Rencananya, taksi terbang akan dikomersialkan pada tahun 2030 dengan kapasitas lima orang, yaitu empat penumpang dan satu pilot.

“Tentu akan diuji lagi. Rencana uji coba kedua akan dilakukan di IKN pada bulan Agustus sambil menunggu Trem Otonom,” ujarnya.

Sayangnya, uji coba terbang ini tertutup untuk media massa. Acara seremonial uji terbang perdana ini hanya boleh disaksikan oleh pihak OIKN, Hyundai, Airnav Bandara APT Pranoto, TNI AU, dan Wakil Wali Kota Samarinda. (*)

 

Artikel ini telah diterbitkan di halaman SINDOnews.com pada Senin, 29 Juli 2024 - 22:33 WIB oleh Yovanda Noni dengan judul "Perdana, Uji Coba Taksi Terbang untuk IKN Berlangsung Lancar". Untuk selengkapnya kunjungi: Perdana, Uji Coba Taksi Terbang untuk IKN Berlangsung Lancar

Untuk membaca berita lebih mudah, nyaman, dan tanpa banyak iklan, silakan download aplikasi SINDOnews.

 

 

 

 

 

Editor : Syahrir Rasyid

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network