Diguyur Bonus Rp6 Miliar, Veddriq dan Rizki Peraih Medali Emas Olimpiade Paris 2024

Johan Jaelani
Veddriq Leonardo, atlet panjat tebing Indonesia berhasil meraih medali emas di Olimpiade Paris 2024. (Foto: Ist)

JAKARTA, iNewsSerpong.id – Setelah meraih medali emas di Olimpiade Paris 2024, dua atlet Indonesia Veddriq Leonardo dan Rizki Juniansyah, akan menerima bonus bisa melebihi Rp6 miliar.

Menurut Yohan, Staf Ahli Bidang Inovasi Kepemudaan dan Keolahragaan Kemenpora, jumlah bonus untuk atlet yang meraih medali di Olimpiade Paris 2024 akan mengalami peningkatan dibandingkan dengan bonus pada Olimpiade Tokyo 2020.

“Besarannya nanti, karena bisa berubah. Biasanya bertambah, dari 5 hingga 10 persen. Sudah pasti kisarannya sekitar satu (peraih medali) emas Rp5 miliar hingga Rp6 miliar. Bisa bertambah lagi,” ujar Yohan, Jumat (9/8/2024). (*)


Bonus untuk atlet yang meraih medali di Olimpiade Paris 2024 dipastikan naik. (Infografis: iNews.id)

 

Artikel ini telah tayang di www.inews.id dengan judul " Infografis Veddriq Leonardo dan Rizki Juniansyah Diguyur Bonus Rp6 Miliar ", Klik untuk baca: https://www.inews.id/multimedia/infografis/infografis-veddriq-leonardo-dan-rizki-juniansyah-diguyur-bonus-rp6-miliar.

Download aplikasi Inews.id untuk akses berita lebih mudah dan cepat:
https://www.inews.id/apps

 

 

 

 

 

Editor : Syahrir Rasyid

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network