Job Fair Nasional Menyediakan 175.000 Lowongan Kerja di JIExpo Kemayoran Jakarta

Muhammad Farhan
Naker Fest 2024, atau job fair nasional berlangsung hingga 25 Agustus 2024. (Foto: Ist)

Selain itu, kategori ini juga mencakup perusahaan yang aktif memberikan pelayanan dan perlindungan kepada pekerja migran serta kepala daerah yang berkomitmen dalam pembangunan ketenagakerjaan.

"Alhamdulillah, semua perusahaan yang mendapatkan penghargaan dipastikan tidak melakukan pemutusan hubungan kerja sepanjang tahun 2024," ungkap Ida.

Cluster terakhir adalah Festival Vokasi, yang memberikan informasi mengenai pentingnya peningkatan kompetensi berkelanjutan bagi tenaga kerja dalam menghadapi pasar kerja yang dinamis.

"Pendidikan dan pelatihan vokasi bisa menjadi batu loncatan dalam membangun ekosistem link and match di pasar kerja," imbuhnya.

 

 

Editor : Syahrir Rasyid

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network