Dua Perekrut Baru Ditangkap
Densus 88 kembali menangkap dua tersangka terbaru pada Senin (17/11/2025). Keduanya berperan sebagai perekrut dan pengendali kelompok.
“Penindakan terbaru dilakukan pada 17 November 2025 dengan menangkap dua tersangka dewasa di Sumatera Barat dan Jawa Tengah,” jelas Trunoyudo.
Polri menegaskan, fenomena rekrutmen anak di dunia digital menjadi ancaman serius yang harus diwaspadai orang tua dan masyarakat.
Edukasi literasi digital dan pengawasan aktivitas online anak disebut menjadi kunci pencegahan. (*)
Editor : Syahrir Rasyid
Artikel Terkait
