"Dan berikanlah infak di jalan Allah dan janganlah engkau menjatuhkan dirimu ke dalam kebinasaan, dan berbuat baiklah karena sesungguhnya Allah menyukai orang yang berbuat baik.” (QS.Al-Baqarah: 195).
Dengan mengetahu dan memahami hal ini, saatnya kita ajakmasyarakat untuk bersama-sama menyemarakkan 10 hari pertama Dzulhijjah dengan berbagai amal saleh dan ibadah, sebagaimana ketika mereka menyemarakkan bulan Ramadhan. Jadikan kesempatan 10 hari pertama sebagai ladang untuk mendulang jutaan pahala. (*)
Artikel ini telah diterbitkan di halaman SINDOnews.com pada Minggu, 19 Juni 2022 - 14:18 WIB oleh Widaningsih dengan judul "12 Amalan Baik di Bulan Dzulhijjah yang Sayang Bila Dilewatkan | Halaman 3". Untuk selengkapnya kunjungi:
https://kalam.sindonews.com/read/802467/68/12-amalan-baik-di-bulan-dzulhijjah-yang-sayang-bila-dilewatkan-1655622413/40
Editor : Syahrir Rasyid