get app
inews
Aa Text
Read Next : 5 Hotel di Bandung yang Terkenal Angker, Banyak Penampakannya

6 Hutan yang Dikenal Paling Angker di Indonesia, Bikin Merinding

Rabu, 07 September 2022 | 19:25 WIB
header img
Hutan yang dikenal paling angker di Indonesia. Alas Purwo (Foto: Instagram IG@tuhrysm)

4.Hutan Semeru

Hutan Semeru berlokasi di kawasan Gunung Semeru yang masuk dalam 2 wilayah, yakni Kabupaten Lumajang dan Kabupaten Malang, Jawa Timur. Menurut para pendaki, Hutan Semeru menyimpan beragam cerita mistis.

Maka tak heran jika banyak pendaki yang mengalami kesurupan saat berada di Hutan Semeru. Konon, hutan ini dipercaya sebagai tempat bersemayamnya para dewa. 

5.Alas Gumitir

Masih di Jawa Timur, terdapat Alas Gumitir yang juga dikenal sangat angker. Berbagai cerita mistis pun sering terdengar oleh orang-orang yang melewati hutan ini karena diyakini menjadi tempat persinggahan berbagai makhluk halus.

Hutan ini berlokasi di Kabupaten Banyuwangi yang berbatasan dengan Kabupaten Jember. Di pintu masuk timur Alas Gumitir terdapat patung penari Gandrung. 

6.Hutan Bukit Barisan

Hutan Bukit Barisan terletak di Provinsi Sumatera Barat. Jika berkunjung ke hutan ini, pengunjung akan disajikan pemandangan alam yang indah serta flora dan fauna yang langka.

Sayangnya, terdapat cerita mistis yang beredar di kalangan masyarakat tentang Hutan Bukit Barisan. Konon, terdapat makhluk halus yang akan menyesatkan pengunjung ke dalam hutan.


Itulah 6 hutan yang dikenal paling angker di Indonesia. Mana yang sudah pernah kamu kunjungi?

(*)

Editor : Syahrir Rasyid

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut