get app
inews
Aa Text
Read Next : Dari Model Cilik hingga Artis Multitalenta: Perjalanan Karier Inspiratif Ayu Ting Ting

Bos Tesla Elon Musk Bakal Rumahkan 75% Karyawan Twitter, ini Sebabnya

Sabtu, 22 Oktober 2022 | 04:57 WIB
header img
Elon Musk Bakal PHK 75 Persen Karyawan Twitter, Ini Alasannya (Dok.MNC)

Sementara itu, manajemen Twitter saat ini berencana untuk memberhentikan hingga 25% karyawan pada akhir tahun 2023 dengan mengurangi 7.500 karyawan Twitter menjadi sekitar 2.000 karyawan.

“Pemberhentian karyawan tersebut pasti akan berdampak pada operasi harian Twitter, termasuk kemampuannya untuk memoderasi konten berbahaya dan memerangi masalah keamanan,” kata Tobias.

Menurut laporan Washington Post, Twitter telah mengantisipasi pemotongan dana untuk situs infrastruktur, termasuk pusat datanya. Musk mengatakan bahwa sebagai pemilik Twitter, ia akan melonggarkan kebijakan moderasi konten dan berpotensi mengubah perusahaan ke model laba berbasis langganan.(*)

Editor : A.R Bacho

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut