get app
inews
Aa Read Next : Anak Buruh Serabutan Sukses Raih Beasiswa S1 hingga S2, Kisah Inspiratif Uswatun

Selalu Jadi Rebutan Seluruh Dunia, Inilah 9 Beasiswa Bergengsi Luar Negeri

Senin, 31 Januari 2022 | 13:34 WIB
header img
Harvard University Amerika Serikat (Foto: Ist)

8. Stipendium Hungaricum

Jenjang: S1 dan S2 Negara: Hungaria Pendaftaran dibuka 15 Januari 2022

Persyaratan:

- Pelajar internasional dari luar negeri dan direkomendasikan oleh lembaga pendidikan di masing-masing negara (untuk Indonesia akan direkomendasikan oleh Kemendikbudristek)

- Bagi peserta yang telah menempuh/selesai pendidikan program sarjana (S1) tidak diperkenankan mendaftar pada program S1 di Stipendium Hungaricum tapi diperkenankan untuk mendaftar di program S2

- Berusia lebih dari 18 tahun per 31 Agustus 2022

- Memenuhi syarat untuk diterima sebagai mahasiswa di salah satu universitas di Hongaria - Formulir pendaftaran online

- Esai berupa alasan mendaftar beasiswa atau Motivation letter

- Sertifikat keterampilan bahasa Inggris (IELTS, TOEFL, atau sertifikat yang diakui lainnya)

- Sertifikat prestasi akademik beserta terjemahannya

- Transkrip nilai akademik beserta terjemahannya

- Surat keterangan sehat/sejenisnya beserta terjemahannya dengan format berikut

- KTP dan salinan dari paspor

- Surat tanda terima pendaftaran (diunduh saat selesai mendaftar online di web pendaftaran)

- Portfolio (Khusus pendaftar program seni dan musik).

 

9. Mitsui Bussan University

Jenjang: S1 Negara: Jepang Pendaftaran mulai 17 Januari-18 Februari 2022.

Persyaratan:

- Merupakan Warga Negara Indonesia.

- Pelamar berusia kurang dari 20 tahun per tanggal 1 April 2022.

- Belum menikah dan bersedia tidak menikah selama menjalani masa penerimaan beasiswa.

- Dibuka untuk lulusan SMA/MAN jurusan IPA atau IPS (pelamar dari SMK atau SMA/MAN jurusan Bahasa tidak dapat mendaftar beasiswa ini).

- Untuk jurusan IPA, nilai Matematika, Fisika, Kimia dan bahasa Inggris minimal 80. Untuk jurusan IPS, nilai Matematika, Ekonomi, Geografi, dan bahasa Inggris minimal 80.

- Nilai minimal tersebut dilihat pada dua semester terakhir (misal: nilai semester 2 di kelas 11 dan nilai semester 1 di kelas 12. Tetapi jika nilai semester 1 di kelas 12 belum ada, bisa melampirkan nilai di semester 1 dan 2 kelas 11.

- Bersedia untuk belajar bahasa Jepang dan mendapatkan pendidikan di universitas dalam bahasa Jepang.

 - Sehat jasmani dan rohani dan tidak memiliki penyakit menular. (*)

 

Editor : Syahrir Rasyid

Follow Berita iNews Serpong di Google News Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut