Dibuat Selama 45 hari, Begini Penampakan Golok Raksasa Asal Cibatu Sukabumi

Dharmawan Hadi
Golok Raksasa (Dok MPI/Dharmawan Hadi)

SUKABUMI, iNewsSerpong.id - Sentra industri kerajinan logam di Kampung Cibatu RT 07/04, Desa Cibatu, Kecamatan Cisaat, Kabupaten Sukabumi, berhasil membuat mahakarya golok raksasa.

 

Saat ini golok raksasa tersebut sudah dikirim ke pemesannya di Karawang.

Kampung Cibatu sejak zaman penjajahan sudah dikenal sebagai sentra industri kerajinan logam yang mengolah bahan baku logam menjadi barang jadi seperti golok, pedang, berbagai peralatan pertanian, mesin pengolahan dan berbagai macam cinderamata terbuat dari logam.

Golok raksasa yang memiliki ukuran panjang 7 meter dengan berat 350 kilogram berhasil dibuat oleh salah satu perajin logam Kampung Cibatu bernama Abah Itoy bersama 10 orang timnya yang dikerjakan selama 45 hari.

Konon golok raksasa tersebut dipesan oleh Kodam III Siliwangi.

Editor : Syahrir Rasyid

Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network