Awalnya, Bakso Theresia Hanya di Menteng Jakarta Pusat 1970, Lebarkan Sayap Lewat Franchise

Qorina Indika
Awalnya, Bakso Theresia hanya memanjakan lidah warga seputar Menteng, Jakarta Pusat. Seiring berjalannya waktu bakso legendaris ini melebarkan saya dengan sistem franchise. (Foto : iNewsSerpong)

Disa selaku capten operasional mengatakan bahwa outlet ramai dikunjungi saat weekend hingga menghabiskan puluhan porsi per hari. "Harga yang kami tawarkan terjangkau, untuk satu bakso iga yang menjadi menu terbaik seharga Rp36 ribu per porsi," ungkapnya.

Bakso legendaris ini melengkapi menu dengan nasi, mie, hingga beragam minuman. Adapun minuman best seller yakni es kacang merahseharga Rp18 ribu per porsi. Menu lain yang ditawarkan tahu gejrot, pisang coklat keju, tempe dan tahu goreng.

Awalnya, Bakso Theresia hanya memanjakan lidah warga seputar Menteng, Jakarta Pusat. Outlet pertama di sekolah St. Theresia Menteng pada 1970. Seiring berjalannya waktu, bakso legendaris ini melebarkan saya dengan sistem franchise. (*)


Nuansa indoor mengadopsi gaya Jepang. (Foto : iNewsSerpong)


Editor : Syahrir Rasyid

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network