4 Negara yang Warganya Ogah Punya Anak, Alami Resesi Seks

Muhammad Sukardi
4 negara yang mengalami resesi seks ini warganya ogah punya anak, dan akibatnya negara tersebut mengalami ketidakseimbangan yang memengaruhi kestabilan negara. / Foto: ilustrasi/flickr

"Banyak perempuan sukses di Korsel tidak memprioritaskan keluarga atau anak dan memilih fokus pada diri sendiri. Konsekuensinya, tingkat kesuburan Korsel menurun drastis," ungkap laporan itu.

4. Singapura

Ya, negara kecil ini ternyata mengalami resesi seks. Banyak warga Singapura menentang menikah. Angka kelahiran di Singapura itu cuma 1,12 pada 2021.

Karena fenomena ini, pemerintah Singapura mengizinkan satu wanita untuk membekukan sel telurnya. Aturan itu berlaku untuk semua perempuan, padahal sebelumnya cuma untuk anak perempuan dengan gangguan medis tertentu seperti menjalani kemoterapi.

"Kami mengidentifikasi bahwa beberapa wanita Singapura dari segala usia ingin mengatur kesuburan mereka karena ingin menikmati hidupnya sendiri," kata Prime Minister Singapore Lee Hsien Loong, dikutip dari World Today News.

"Beberapa perempuan menunda kehamilan karena merasa belum bertemu dengan pria yang tepat. Tapi, sebagian mengaku masih ma hamil, makanya memutuskan membekukan sel telur," sambungnya.

So, itu dia 4 negara yang mengalami resesi seks. Menurut Anda, apakah Indonesia akan mengalami kejadian seperti negara-negara tersebut?

(*)



Editor : Syahrir Rasyid

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3

TAG :
Negara resesi seks Kesehatan
Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.

Artikel Terkait

Daun Sirsak Sangat Bermanfaat bagi Kesehatan

Praktik Sunat Perempuan, Resmi Dihapus Pemerintah

Berdampak pada Kesehatan, ini Tanda-tanda Alami Over Work

Jangan Anggap Enteng, Kentut Bau Busuk Bisa Jadi Gejala Kanker Loh!

Cara Aman Ibu Menyusui saat Jalani Puasa, jadi Bukan Halangan

BERITA POPULER +
News Update

Donald Trump: Penggunaan Kekuatan Militer Opsi Utama untuk Mencaplok Greenland

Rabu, 07 Januari 2026 | 19:53 WIB | News

Hak Asuh Zahra Jatuh ke Atalia Praratya, Bukan Ridwan Kamil Usai Resmi Cerai

Rabu, 07 Januari 2026 | 18:19 WIB | Lifestyle

Disnaker Pasang Badan: UMK Tangerang 2026 Naik 6,31 Persen, Perusahaan Wajib Patuh

Rabu, 07 Januari 2026 | 08:49 WIB | Tangerang Raya

PSSI Beri Hukuman Seumur Hidup Hilmi Gimnastiar, Buntut Tendangan Kungfu di Liga 4

Rabu, 07 Januari 2026 | 06:01 WIB | Sport

Kabar Gembira bagi Pelajar di Tangerang: Pemda Tambah Halte Bus Sekolah Gratis

Selasa, 06 Januari 2026 | 21:34 WIB | Tangerang Raya

AS Buka Kartu: Inilah Inti Dakwaan 25 Halaman terhadap Presiden Venezuela Nicolas Maduro

Selasa, 06 Januari 2026 | 20:44 WIB | News

Baru Dilantik PPPK Gowa, Hawatia Langsung Pensiun: Tak Sempat Cicip Gaji Pertama

Senin, 05 Januari 2026 | 21:05 WIB | News

Gegara Klaim Pendapatan Rp10 Miliar, Ayah Farel Prayoga Bentrok Terbuka dengan Manajer Anaknya

Senin, 05 Januari 2026 | 18:52 WIB | Lifestyle

Pasukan Elite AS, Delta Force Unit Paling Rahasia Dalam Struktur Militer Negeri Paman Sam

Senin, 05 Januari 2026 | 12:02 WIB | News

Sebanyak 9.776 Buruh Kehilangan Pekerjaan di Kabupaten Tangerang Sepanjang 2025

Senin, 05 Januari 2026 | 05:55 WIB | Tangerang Raya

Nicolas Maduro Pernah Jadi Sopir Bus, Presiden Venezuela yang Ditangkap Militer AS

Minggu, 04 Januari 2026 | 21:00 WIB | News

Nicolas Maduro Ditangkap! Presiden Venezuela Langsung Diterbangkan ke AS untuk Diadili

Minggu, 04 Januari 2026 | 13:05 WIB | News

Amerika Gempur Caracas, Trump Klaim Maduro Ditangkap dan Diterbangkan Keluar Venezuela

Minggu, 04 Januari 2026 | 05:25 WIB | News

Viral! Mobil RI 25 Terobos Antrean di GT Tol Cilandak, Warganet Murka

Sabtu, 03 Januari 2026 | 07:20 WIB | News

Program Bayi Tabung, Denny Sumargo Cek Sperma di RS

Sabtu, 03 Januari 2026 | 06:35 WIB | Lifestyle
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network