Ingin Naik Kereta Cepat Whoosh? Ini Cara dan Aksesnya

Nurfathiya Efsya, , Okezone
Tarif kereta cepat Whoosh (Foto: Okezone)

JAKARTA, iNewsSerpong.id - PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) membuka pemesanan tiket Kereta Cepat Whoosh untuk keberangkatan 18 Oktober dan seterusnya dengan tarif Rp 300 ribu.

GM Corporate Secretary KCIC, Eva Chairunisa mengatakan akan ada 3 Stasiun yang melayani naik turun penumpang yaitu Halim, Padalarang, dan Tegalluar.

Hal ini bertujuan untuk mempermudah dan memperlancar perjalanan penumpang menuju Kereta Cepat Whoosh.

Berikut adalah akses yang telah tersedia untuk masyarakat yang ingin menuju Stasiun Kereta Cepat Whoosh:1. Stasiun Halim

- LRT Jabodebek rute Dukuh Atas - Jati Mulya pp

- Bus Transjakarta 7W rute Cawang - Halim pp

- Taksi konvensional dan online

- Jl. Akses Kereta Cepat Halim Perdanakusumah

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network