Beam Mobility, Sepeda Listrik Masa Kini Sapa Warga BSD, Bintaro dan Alam Sutera

Tim iNews Serpong
Kampanye lingkungan  sehat terus digiatkan agar udara semakin hari semakin minim karbon. Salah satu caranya dengan memanfaatkan kendaraan listrik seperti sepeda listrik. Foto: Ist

“Secara keseluruhan program Beam Business Partner ini menjadi pilihan yang tepat karena membantu mitra dalam mengembangkan usaha sustainability nya melalui fasilitas transportasi yang lebih ramah lingkungan dan efisien,” ujar Ricky.

Selain memperkenalkan #BeamBusinessPartner, Beam Mobility juga akan melakukan ekspansi layanan di kota-kota mandiri ataupun universitas baik di dalam maupun di luar pulau Jawa agar seluruh lapisan masyarakat lebih mudah mengakses layanan Beam Mobility.

“Kami akan terus mengampanyekan gaya hidup modern berkelanjutan melalui sepeda listrik BEAM, guna meningkatkan persentase jumlah pengguna komuter dibandingkan tahun 2023,” tambah Ricky.
 
 



Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network