Simak Syarat dan Kategori Penerima PKH 2024

Aditya Pratama
Simak Syarat dan Kategori Penerima PKH 2024 Cara cek penerima PKH 2024 beserta syarat dan kategori penerimanya. (Foto: Ilustrasi/Ist)

Syarat Penerima PKH 2024

Selain itu, terdapat juga syarat yang harus dipenuhi oleh penerima bansos PKH sebagai berikut:

- Warga Negara Indonesia (WNI)
- Terdaftar sebagai golongan keluarga berkebutuhan pada data kelurahan
- Bukan ASN, TNI, atau Polri
- Belum pernah menerima bantuan lain seperti BLT UMKM, BLT Subsidi Gaji, dan Kartu Prakerja
- Terdaftar di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Kemensos

Kategori Penerima PKH 2024

Terdapat sejumlah kategori yang berhak menerima bansos PKH, di antaranya:

- Ibu hamil atau masa nifas
- Balita (0-6 tahun)
- Siswa SD
- Siswa SMP
- Siswa SMA
- Lansia berusia 70 tahun ke atas
- Penyandang disabilitas berat

Demikian ulasan cara cek penerima PKH 2024 beserta syarat dan kategori penerimanya. Semoga menjadi pengetahuan baru bagi Anda dan selamat mencoba.

(*)

Editor : Syahrir Rasyid

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update