Begini Tanggapan Wuling Setelah Posisinya Digeser BYD

Muhamad Fadli Ramadan
Posisi Wuling tergeser oleh Build Your Dreams (BYD) sebagai penguasa pasar selama ini. (Foto: Ist)

Menanggapi situasi ini, Wuling Motors bersikap santai. Pihaknya mengakui bahwa kehadiran banyak brand di Indonesia merupakan hal positif bagi masyarakat karena memberikan lebih banyak pilihan mobilitas ramah lingkungan.

"Untuk Wuling Air ev, market share-nya nomor lima. Namun, jika kita perhatikan performa Wuling cukup stabil dari Januari hingga Agustus 2024. Ini baik untuk industri dan konsumen. Kami juga meluncurkan garansi serta promosi perawatan untuk mobil listrik," ungkap Liu Yan, Marketing Operation Director Wuling Indonesia, di Jakarta Utara, baru-baru ini.

Liu Yan menambahkan bahwa Wuling tidak hanya menjual mobil listrik di Indonesia, tetapi juga menawarkan kemudahan bagi konsumennya, seperti garansi seumur hidup untuk komponen mobil listrik, termasuk baterai, motor penggerak, dan controller. (*)

 

 

Artikel ini telah diterbitkan di halaman SINDOnews.com oleh Muhamad Fadli Ramadan dengan judul "Posisi Digeser BYD, Begini Tanggapan Wuling".

 

Editor : Syahrir Rasyid

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network