Pertumbuhan Industri Beauty Memicu Kebutuhan Gudang Berstandar Tinggi

Vitrianda
Flexofast, perusahaan logistik, kini menyediakan fasilitas penyimpanan khusus dengan kontrol suhu (temperature-controlled storage) untuk produk beauty dan personal care. Foto: Ist

Dengan kapasitas penyimpanan lebih dari 10.000 meter persegi, Flexofast mengklaim sebagai fasilitas conditioning storage terbesar di Indonesia. Selain itu, mereka juga menggunakan warehouse management system (WMS) yang terintegrasi, sehingga seluruh proses logistik mulai dari penyimpanan, pengemasan, hingga pengiriman dapat dikelola secara efisien melalui satu dashboard.

Layanan ini tidak hanya membantu pemilik bisnis menjaga kualitas dan keamanan produk, tetapi juga meningkatkan kepercayaan konsumen dan daya saing di industri kecantikan yang sangat kompetitif.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network