Ternyata, Atalia Praratya dan Ridwan Kamil Sudah 6 Bulan Pisah Rumah

Muhammad Sukardi
Ridwan Kamil dan Atalia Praratya sudah 6 bulan pisah rumah. (Foto: Instagram)

Berdoa Proses Hukum Lancar

Terkait isu orang ketiga yang ramai diperbincangkan warganet, Debi membantah tegas. Ia memastikan tidak ada satu pun nama perempuan lain yang tercantum dalam gugatan perceraian.

“Nama-nama seperti AK, LM, atau SM itu tidak pernah ada dalam gugatan. Itu hanya spekulasi dan cocokologi netizen,” tegasnya.

Sebagai informasi, Atalia Praratya kembali menghadiri sidang cerai kedua di Pengadilan Agama Bandung, Rabu (31/12/2025).

Di hadapan awak media, Atalia hanya meminta doa agar seluruh proses hukum berjalan lancar. (*)

 

 

 

Editor : Syahrir Rasyid

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network