Korban Bencana Sumatra Tembus 1.157 Tewas, 165 Orang Masih Hilang

Danandaya Arya Putra
Personel Satuan Brimob Polda Sumut bersama Tim SAR gabungan mengevakuasi satu korban longsor di Desa Bonandolok, Kabupaten Tapanuli Tengah. (Foto: Ist)

Maksimalkan Sumber Daya

Abdul Muhari menyampaikan belasungkawa mendalam kepada seluruh keluarga korban. Ia menegaskan, operasi pencarian akan terus dilanjutkan hingga jumlah orang hilang dapat ditekan seminimal mungkin.

“Upaya pencarian masih terus kami lakukan dengan memaksimalkan seluruh sumber daya yang ada,” tegasnya.

Bencana ini menjadi salah satu tragedi alam paling mematikan di awal tahun 2026, sekaligus menguji kesiapsiagaan dan respons penanganan bencana nasional. (*)

 

 

 

Editor : Syahrir Rasyid

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network