Ujung Tombak Operasi Karakas
Rekrutmen pasukan ini terkenal brutal. Kandidat diambil dari prajurit terbaik Angkatan Darat AS seperti Green Berets dan Rangers, lalu disaring melalui seleksi fisik, mental, dan taktis yang ekstrem. Hanya segelintir yang lolos.
Dalam operasi Venezuela, Delta Force disebut menjadi ujung tombak penyusupan ke Karakas.
Keterlibatan mereka menegaskan satu pesan: jika Delta Force turun tangan, taruhannya bukan sekadar operasi militer biasa, melainkan perubahan arah politik global. (*)
Editor : Syahrir Rasyid
Artikel Terkait
