get app
inews
Aa Text
Read Next : Bila Mobil Tiba-Tiba Mogok di Rel Kereta, Jangan Panik Lakukan Hal Ini

5 Penyebab Lampu Indikator Mesin Mobil Menyala, Jangan Auto Panik

Jum'at, 09 Desember 2022 | 20:24 WIB
header img
Banyak pengendara mobil yang belum mengetahui penyebab lampu indikator mesin tiba-tiba menyala. (Foto : Ist) 

3. Masalah Pada Filter Udara

Penyebab lain dari lampu indikator mesin menyala karena adanya masalah di filter udara. Seperti yang diketahui, filter udara sangat berkaitan erat dengan sensor mass air flow.

Dimana, sensor tersebut berperan dalam menentukan bahan bakar yang digunakan. Filter udara yang kotor akan menghambat suplai udara ke dalam ruang bahan bakar.

Kondisi ini akan membuat sensor mass air flow tidak bekerja dengan baik, yang akhirnya menyebabkan lampu indikator pada check engine menyala terus menerus.

4. Sensor Oksigen Rusak

Lampu indikator mesin menyala karena sensor oksigen rusah itu sudah bukan berita. Karena ketika komponen sensor ini rusak, secara tidak langsung akan mempengaruhi kinerja mesin dan merusak catalytic converter.

Kondisi ini biasanya terjadi karena sensor oksigen tertutup oleh oli, sehingga akan mengurangi kemampuan dalam mengolah oksigen.

5. Kerusakan di Catalytic Converter

Tanda dari rusaknya komponen catalytic converter adalah borosnya bahan bakar atau kurangnya tenaga mobil ketika pedal gas sudah diinjak dengan dalam.

Oleh karena itu, selalu perhatikan kondisi komponen ini agar indikator tidak sampai menyala.

Demikian lima penyebab indikator lampu mesin menyala. Jangan panik dan periksa satu per satu dari lima persoalan yang disebutkan di atas.  


Penyebab lampu indikator mesin tiba-tiba menyala dipengaruhi banyak hal. (Foto : Ist) 



Artikel ini telah diterbitkan di halaman SINDOnews.com pada oleh dengan judul "Jangan Panik, Ini 5 Penyebab Lampu Indikator Mesin Mobil Menyala". Untuk selengkapnya kunjungi:
https://otomotif.sindonews.com/read/511358/183/jangan-panik-ini-5-penyebab-lampu-indikator-mesin-mobil-menyala-1629000511?showpage=all

Untuk membaca berita lebih mudah, nyaman, dan tanpa banyak iklan, silahkan download aplikasi SINDOnews.
- Android: https://sin.do/u/android
- iOS: https://sin.do/u/ios

Editor : Syahrir Rasyid

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut