Bek Timnas Vietnam Cidera saat Beberapa Jam Lagi Hadapi Indonesia
Senin, 09 Januari 2023 | 15:10 WIB
Seperti diketahui, Vietnam menghadapi Timnas Indonesia di babak semifinal Piala AFF 2022. Laga babak tersebut digelar dengan format dua leg. Kedua tim telah melakoni laga leg pertama pada Jumat (6/1/2023) sore WIB ini.
Sebelumnya di leg pertamadigelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta. Sayangnya, Timnas Indonesia hanya mampu bermain imbang tanpa gol melawan Vietnam di laga kandang.
Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta