get app
inews
Aa Text
Read Next : Cuma Bayar Rp175.000, Begini Caranya Naik Whoosh

Hendak Bunuh Diri di Flyover Jalur Kereta Cepat Whoosh, Pria di Padalarang Bikin Heboh  

Senin, 23 Oktober 2023 | 16:54 WIB
header img
Pria berinisial S nekat hendak bunuh diri dari atas flyover jalur Kereta Cepat Whoosh di Cempaka Mekar, Padalarang. (Foto : Ist/tangkapan layar Instagram)

Namun, setelah dibujuk oleh petugas kepolisian dan unsur masyarakat terkait selama sekitar 1 jam, S akhirnya mau turun dari atas flyover jalur KCJB.

"Alhamdulillah setelah lebih 1 jam dibujuk dengan berbagai cara akhirnya mau turun," ujar Kompol Darwan.

Sementara itu, video viral tersebut mendapatkan sejumlah komentar dari netizen. Mereka menyayangkan jalur Kereta Cepat Whoosh bisa dimasuki orang.

Kejadian ini sangat membayakan perjalanan kereta tersebut. @mirzairawadi: "Waduh bisa membahayakan penumpang kereta cepat. Kok bisa masuk ya." 18mysituatuin: "Ngariweuhkeun sararea...(merepotkan semua orang)." (*)


Artikel ini telah tayang di jabar.inews.id dengan judul " Heboh Pria di Padalarang KBB Hendak Bunuh Diri dari Flyover Jalur Kereta Cepat Whoosh ", Klik untuk baca: https://jabar.inews.id/berita/heboh-pria-di-padalarang-kbb-hendak-bunuh-diri-dari-flyover-jalur-kereta-cepat-whoosh/all.

Download aplikasi Inews.id untuk akses berita lebih mudah dan cepat:
https://www.inews.id/apps

Editor : Syahrir Rasyid

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut