JAKARTA, iNewsSerpong.id - Saat ini, sebanyak 144 penyakit yang ditanggung BPJS Kesehatan. Salah satu keuntungan sebagai anggota BPJS Kesehatan adalah terdapat beberapa penyakit ditanggung BPJS Kesehatan.
Akan tetapi masih banyak orang yang belum mengetahui jenis-jenis penyakit yang ditanggung program pemerintah ini. Lantas, apa saja 144 penyakit yang ditanggung oleh BPJS Kesehatan?
Berikut ini, di antara 144 daftar penyakit yang ditanggung oleh BPJS Kesehatan yang wajib diketahui.
Mata kering
Blefaritis
Hordeolum
Trikiasis
Episkleritis
Miopia ringan
Astigmatism ringan
Presbiopia
Buta senja
Otitis eksterna
Otitis Media Akut
Serumen prop
Mabuk perjalanan
Furunkel pada hidung
Rhinitis akut
Rhinitis vasomotor
Rhinitis alergika
Benda asing
Kejang demam
Tetanus
Hepatitis A
Editor : Syahrir Rasyid
Artikel Terkait