Kisah Jenderal Bintang 5 di Indonesia yang Cuma Ada 3 Sosoknya, Siapa Saja?

Puti Aini Yasmin
Jenderal Bintang 5 di Indonesia, AH Nasution (Dok. Kemdikbud)

JAKARTA, iNewsSerpong.id - Jenderal bintang 5 di Indonesia cuma ada 3 sosoknya. Mereka adalah orang-orang terpilih yang dinobatkan dengan pangkat tertinggi dalam prajurit angkatan bersenjata Republik Indonesia.

Melansir Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun 1997, pangkat Jenderal Besar Tentara Nasional Indonesia, Laksamana Besar Tentara Nasional Indonesia dan Marsekal Besar Tentara Indonesia hanya diberikan kepada Perwira Tinggi yang memiliki jasa terhadap perkembangan bangsa dan negara.

Bahkan, pangkat tersebut diberikan oleh Presiden berdasarkan usul Panglima Angkatan Bersenjata Republik Indonesia. Adapun, ketiga orang yang berhasil mendapatkan pangkat bintang 5 adalah Jenderal Besar Soedirman, Jenderal Besar AH Nasution dan Jenderal Besar Soeharto.



Editor : Syahrir Rasyid

Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network