Nyaris 17.000 Pulau di Indonesia Tahun 2022

Shabrina Saraya
Jumlah Pulau di Indonesia Terbaru 2022 (Freepik)

 

  • 14. Provinsi DI Yogyakarta memiliki 33 pulau
  • 15. Provinsi Jawa Timur memiliki 403 pulau
  • 16. Provinsi Banten memiliki 81 pulau
  • 17. Provinsi Bali memiliki 34 pulau
  • 18. Provinsi Nusa Tenggara Barat memiliki 504 pulau
  • 19. Provinsi Nusa Tenggara Timur memiliki 600 pulau
  • 20. Provinsi Kalimantan Barat memiliki 249 pulau
  • 21. Provinsi Kalimantan Tengah memiliki 69 pulau
  • 22. Provinsi Kalimantan Selatan memiliki 158 pulau
  • 23. Provinsi Kalimantan Timur memiliki 243 pulau
  • 24. Provinsi Kalimantan Utara memiliki 196 pulau
  • 25. Provinsi Sulawesi Utara memiliki 329 pulau
  • 26. Provinsi Sulawesi Tengah memiliki 1.572 pulau
  • 27. Provinsi Sulawesi Selatan memiliki 355 pulau
  • 28. Provinsi Sulawesi Tenggara memiliki 590 pulau
  • 29. Provinsi Gorontalo memiliki 127 pulau
  • 30. Provinsi Sulawesi Barat memiliki 69 pulau
  • 31. Provinsi Maluku memiliki 1.337 pulau
  • 32. Provinsi Maluku Utara memiliki 837 pulau
  • 33. Provinsi Papua Barat memiliki 4.514 pulau
  • 34. Provinsi Papua memiliki 547 pulau

Jika ditotal semuanya Jumlah pulau di Indonesia ada 16.766 yang membentang dari Sabang hingga Merauke. Jumlah tersebut sangat mengejutkan bukan? Betapa banyaknya pulau di negara kita.

Namun hal ini sebetulnya tidak mengherankan, karena negara kita merupakan negara kepulauan terbesar di dunia. Nah, jadi semakin bangga bukan dengan informasi jumlah pulau di Indonesia? Semoga bermanfaat!

(*)


Editor : Syahrir Rasyid

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.

Artikel Terkait

BERITA POPULER +
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network