Menteri Perdagangan Janji Minyak Goreng Tak Lagi Langka, Berikut 4 Faktanya

Shelma Rachmahyanti
Menteri Perdagangan (Mendag) Muhammad Lutfi menjamin pasokan minyak goreng akan kembali stabil :Foto :ist

3. Proses Pendistribusian dari Jawa ke Makassar Sudah Dilakukan

Mengenai masih sulitnya menemukan minyak goreng kemasan premium di lapangan, Lutfi mengatakan, dua pekan ke depan distribusi minyak goreng akan kembali normal.

Apalagi proses pendistribusian dari Jawa ke Makassar sudah mulai dilakukan pada Selasa (16/2/2022) sore, sehingga dalam dua minggu ke depan tidak ada lagi permasalahan distribusi yang memicu kenaikan harga minyak goreng di pasaran.



Editor : A.R Bacho

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network