Saka Tatal Sebelum Diikat seperti Jenazah Dimandikan Dulu, Prosesi Sumpah Pocong Kasus Vina

Danandaya Arya Putra
Penampakan Saka Tatal saat menjalani ritual sumpah pocong dalam kasus Vina di Padepokan Agung, Kabupaten Cirebon, Jumat (9/8/2024). (Foto: Ist)

Menurut Sanusi, asisten pimpinan Padepokan Agung Amparan Jati, sumpah pocong ini dilakukan sebagai tindak lanjut dari pernyataan Rudiana yang sebelumnya mengaku siap disumpah pocong untuk membuktikan bahwa Eky adalah anaknya.

Namun, Saka Tatal ingin membawa sumpah pocong ini ke konteks yang lebih luas, yakni untuk membuktikan bahwa dia bukan pelaku pembunuhan dalam kasus tersebut.

Kuasa hukum Saka Tatal sebelumnya juga mengundang Iptu Rudiana untuk ikut serta dalam sumpah pocong ini, tetapi hingga Jumat siang, belum ada konfirmasi dari Rudiana untuk menghadiri sumpah tersebut. (*)

 

 

 

 

 

Editor : Syahrir Rasyid

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network