Sama halnya dengan vaksin dosis 2, teruntuk vaksin dosis 1 berlaku ketentuan:
1. Wajib menggunakan aplikasi PeduliLindungi
2. Wajib menunjukkan hasil negatif tes RT-PCR maksimal 3x24 jam sebelum keberangkatan
Selanjutnya, bagi yang memiliki kondisi kesehatan khusus:
1. Wajib menggunakan aplikasi PeduliLindungi
2. Melampirkan surat keterangan dokter dari RS Pemerintah yang menyatakan bersangkutan belum dan/atau tidak dapat mengikuti vaksinasi Covid-19
3. Wajib menunjukkan hasil negatif tes RT-PCR maksimal 3x24 jam sebelum keberangkatan
Anak-anak di bawah usia 6 tahun:
1. Tidak perlu tes Covid-19
2. Tidak perlu menunjukkan bukti vaksinasi
3. Wajib didampingi pendamping perjalanan yang memenuhi syarat. (*)
Editor : Syahrir Rasyid
Artikel Terkait