get app
inews
Aa Text
Read Next : Semoga Harga Tiket Pesawat Turun saat Nataru, Kemenhub Pangkas Fuel Sucharge di 19 Bandara

Waspada dengan Microsleep Perhatikan Waktu Ideal Berkendara saat Libur Nataru

Minggu, 17 Desember 2023 | 10:40 WIB
header img
Hindari bahaya microsleep saat mengemudi. (Foto: Ist)

JAKARTA, iNewsSerpong.id – Momen libur Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 (Nataru) sulit dilewatkan, setidaknya untuk perjalanan wisata atau pulang ke kampung halaman.

Menjadi perhatian adalah saat menggunakan mobil pribadi sebagai sarana transportasi. Di sini yang perlu diperhatikan bagi pengendara atau pengemudi adalah memperhatikan waktu berkendara yang ideal.

Meskipun mobil pribadi dianggap efisien untuk bepergian, pengendara perlu memahami risiko yang terkait dengan berkendara.

Jangan Lewat 3 Jam

Direktur Training Safety Defensive Consultant (SDCI), Sony Susmana, mengungkapkan bahwa waktu ideal untuk mengemudi mobil adalah 3 jam. Melebihi waktu tersebut dapat meningkatkan risiko kecelakaan.

Menurutnya, setiap jam pertama mengemudi mengurangi konsentrasi sebesar 25 persen, diikuti dengan penurunan 25 persen pada jam kedua, dan 25 persen lagi pada jam ketiga. Melanjutkan perjalanan setelah itu sangat berbahaya.

Editor : Syahrir Rasyid

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut